Selasa, 16 Oktober 2012

Memulai Belajar HTML 5

Sebenarnya saya juga baru belajar, maka dari itu saya posting ini biar kita bisa sama-sama mulai belajar tentang HTML 5.
Sebelum kita coba mengcoding HTML 5, lebih baik kita ketahui dulu apa itu HTML 5 dan apa bedanya dengan versi sebelumnya.


Dari segi pengertian dan kegunaan secara umum, HTML 5 sama seperti versi HTML sebelumnya HTML 4.01 dan XTHML 1.1 yaitu sebuah bahasa yang digunakan untuk menstrukturkan dan menampilkan isi dari World Wide Web. HTML 5 adalah standar baru dari HTML yang di kembangkan oleh Word Wide Web Consortium (W3C) dan Web Hypertext Aplikasi Teknologi Working Group (WHATWG).

HTML 5 memperbaiki teknologi HTML agar mendukung teknologi multimedia terbaru, lebih mudah dibaca oleh manusia dan mudah dimengerti mesin.  HTML5 memperkenalkan fitur baru seperti memutar video serta drag and drop. Dengan menggunakan HTML 5 kita akan mengurangi kebergantungan terhadap plugins pihak ketiga seperti adobe flash dan Microsoft Silverlight.

Dalam HTML5 ketika dipermudah dalam memutar audio dan video, kita sudah disediakan tag

itu beberapa kelebihan, masih banyak yang lain dan baru di HTML 5.

Ada beberapa aturan yang harus dipelajari saat belajar HTML5, yaitu :
  • Fitur baru harus didasarkan pada HTML, CSS, DOM, dan JavaScript
  • Mengurangi kebutuhan untuk plugin eksternal (seperti Flash)
  • Lebih baik penanganan kesalahan
  • Lebih banyak penggunaakn markup untuk mengganti scripting.
  • HTML5 harus independen
  • Proses development-nya harus terlihat untuk umum (visible)
Begitu kira-kira pengantar untuk belajar HTML 5. gogogoo, masti kita bisaa! hehee

0 komentar:

Karna hidup punya banyak rasa untuk harimu